(dedi-smk.blogspot.com) Film merupakan salah satu sarana yang dapat kita gunakan untuk menghilangkan kejenuhan dan kegalauan, terlebih akhir-akhir ini semakin marak penyakit galau dikalangan remaja. Mungkin dengan menonton film merupakan salah satu cara agar kegalauan mereka segera menghilang. Produduksi film dari hari-kehari semakin meningkat dan dengan kualitas yang semakin baik. Sebenarnya ada banyak sekali jenis film yang berada di dunia ini namun kali ini saya akan menyebutkan dua yang paling sering kita dengar diantara semua film tersebut yakni film aksi (action) dan film romantis (berhubungan dengan cinta). Kedua film tersebut peminatnya juga berlawanan, yakni anak remaja laki-laki lebih menyukai film aksi sedangkan remaja perempuan cenderung menyukai film romantis. Berbicara tentang film romantis, apa saja film romantis yang pernah kamu tonton? Apakah film tersebut bisa membuatmu menangis? Ya udah yang paling penting apakah film yang kamu tonton tersebut ada diantara
5 film romantis paling banyak ditonton didunia dibawah ini:
1. Ghost (1990)
2. Dirty Dancing (1987)
3. The Notebook (2004)
4. Titanic (1997)
5. Pretty Woman (1990)
Sumber gambar diatas bukan berasal dari blog ini, sumber gambar tersebut berasal dari blog lain yang beralamatkan
http://underwraps10.blogspot.com/ Sekian semoga artikel ini bermanfaat bagi kalian yang membacanya.
Post a Comment
Apakah artikel dalam blog ini akurat dan dapat dipertanggung jawabkan?
Mohon maaf, blog merupakan sarana untuk bertukar informasi, bertukar opini dan bahkan sarana untuk menulis buku harian. Saya tak menjamin keakuratan informasi dalam blog ini karena sebagian artikel merupakan pendapat saya pribadi, pengalaman saya dan hal-hal lain yang tak dapat dipertanggung jawabkan kebenarannya. Hendaknya anda jangan menjadikan blog ini sebagai acuan sumber informasi akurat anda, blog ini berisi artikel yang berupa opini yang belum tentu kebenarannya.